Tips Membangun Portcabin untuk Café Agar Bisnis Sukses

Penggunaan portcabin sudah banyak diterapkan untuk bisnis cafe masa kini. Targetnya adalah kaum milenial yang suka mengambil gambar kemudian diunggah ke media sosial. Dengan itu, banyak pengusaha bisnis kuliner yang mendekor cafe bongkar pasang tersebut dengan desain yang unik dan menarik.  Tips Membangun Portcabin untuk Cafe Tips yang pertama adalah melakukan perencanaan agar proses pembangunan […]

Read More…

Perbedaan Portcabin dan Shelter Container

Portcabin dan shelter sekilas memang tampak serupa. Keduanya sama-sama bangunan non-permanen yang dari segi bentuk dan kegunaannya pun terdapat banyak kesamaan. Namun, ternyata kedua bangunan ini memiliki perbedaan tertentu dari segi material, fungsi, bahkan daya tahannya. Berikut ini kami bagikan perbedaan di antara portakabin dengan shelter. Simak lebih lengkap dalam artikel di bawah ini. Perbedaan […]

Read More…

6 Langkah Pembuatan Portcabin Dari Perencanaan Sampai Dekorasi

Perakitan portcabin memerlukan waktu yang cukup singkat. Walaupun demikian, perakitannya perlu dilakukan dengan benar setiap langkahnya. Tujuannya, agar bangunan tersebut dapat digunakan dengan nyaman dan aman. Dilakukan mulai dari tahap perencanaan hingga penyusunan furniture. Berikut 6 Langkah Pembuatan Portcabin Perakitan bangunan apapun jenis dan material yang digunakan memerlukan tahap perencanaan yang matang. Mulai dari luas […]

Read More…