Seluruh komponen bangunan prefabrikasi termasuk dapur sudah di set up sedemikian rupa dari pabriknya sehingga pekerja tinggal memasang sesuai modul. Meski semua komponen sudah ter-custom, bukan berarti pemilik tidak bisa mendesain area dapurnya sesuai keinginan. Intip desain dapur menarik sebuah rumah prefab berikut ini! Langkah Mendesain Sendiri Dapur Idaman pada Bangunan Prefabrikasi 1. Buatlah skema […]